Home Makeup Tips MUA 💄 Agar Tetap Cantik Dan Sehat Saat New Normal 😷!

Tips MUA 💄 Agar Tetap Cantik Dan Sehat Saat New Normal 😷!

Ayo ngaku, siapa yang gara-gara kelamaan #DiRumahAja, jadi malas dandan? CUNGGG!! Jangan sedih, kami juga gitu, BeautyBabes. Namun, dengan mulai bergiatnya aktivitas new normal, enggak ada salahnya nih kita mulai memoles wajah lagi dengan adaptasi baru. Daisy Kwee, seorang makeup artist profesional dan beauty enthusiast, akan berbagi 💄 tips MUA untuk new normal 😷 ini.

View this post on Instagram

A post shared by Daisy Kwee (@daisykwee) on

Pentingnya Perawatan Kecantikan Saat New Normal

1. Inilah salah satu cara kita untuk lebih sayang sama diri sendiri di masa pandemi ini. Kuncinya adalah dengan disiplin dalam menjaga kebersihan diri, melakukan perawatan wajah agar kulit wajah tetap sehat tanpa masalah berarti sehingga hasil makeup pun jadi lebih tahan lama, dan memperhatikan asupan sehat yang kita konsumsi.

2. Makeup dan perawatan kulit serta tubuh adalah mood booster simpel namun ampuh! Sesederhana memakai lip gloss atau lipstik natural, losion dengan wangi favorit, atau bahkan cat kuku, bisa bikin kita lebih happy.

3. Agar kamu tetap terlihat profesional dan percaya diri saat beraktivitas, baik di kantor ataupun #DiRumahAja.

Makeup Untuk New Normal

tips mua untuk new normal
www.independent.co.uk

Saat beraktivitas, sesuaikan intensitas makeup-mu dengan kebutuhan! Soalnya aktivitas new normal setiap orang akan berbeda.

1. Untuk yang WFH, yang biasanya intens dengan meeting virtual, full makeup jelas wajib bahkan sangat penting agar tetap terlihat profesional.

2. Untuk yang sudah masuk kantor, justru lebih fleksibel karena ada pemakaian masker sampai face shield. Lebih fleksibel di sini maksudnya, beberapa area wajah, seperti mata dan alis bisa jadi fokus utama, sementara yang tertutup masker bisa lebih simpel.

8 Langkah Makeup Untuk New Normal

View this post on Instagram

A post shared by Daisy Kwee (@daisykwee) on

1. Selalu awali dengan perawatan kulit seperti biasanya. Bahkan untuk wajah, bisa lebih intens untuk area mata yang kita tahu lebih rentan akan tanda-tanda penuaan, sehingga bisa tetap terlihat cantik, segar, dan awet muda.

View this post on Instagram

A post shared by Clinelle Indonesia (@clinelleid) on

#BeautyBuddies: Harus diakui, ada efek samping yang tidak nyaman saat penggunaan masker sepanjang hari seperti ruam, kulit kering, dan bahkan jerawat.

Terkadang muncul rasa panas pada kulit karena pernapasan tertahan pada area masker. Ini dapat menyebabkan penumpukan keringat dan minyak pada kulit sehingga menimbulkan peradangan, ruam, kulit kering, bahkan jerawat.

Untuk merawat atau mencegah timbulnya kondisi kulit tersebut, kamu bisa gunakan Clinelle PureSWISS Thermal Spring Water saat kulit kamu mulai merasa tidak nyaman.

Gunakan pula Clinelle PureSWISS Hydaracalm Lotion dan Cream untuk menghidrasi kulit selama menggunakan masker.

Selalu gunakan masker setiap beraktivitas dan jangan lupa membawa Clinelle PureSWISS Thermal Spring Water ya! 💙

BUY NOW!

2. Makeup natural selalu jadi pilihan terbaik, kapan pun dan di mana pun. Pasalnya, selain tidak repot untuk selalu mengecek makeup (apakah luntur, cracking, atau masih aman), makeup natural juga relatif lebih enak dilihat. Tips MUA untuk new normal yang satu ini, cocok nih buat kami yang males dandan heboh!

3. Pakai concealer sebagai pengganti foundation. Pilih warna concealer yang paling mendekati atau satu tingkat lebih cerah dari warna kulit agar tetap terlihat natural. Kamu tinggal tap tap di area yang dibutuhkan seperti area bawah mata dan tulang mata, baurkan, lalu lanjut sapukan bedak.

tips mua untuk new normal - Maybelline Instant Age Rewind Treatment Concealer Make Up
watsons.co.id

#BeautyBuddies: Maybelline Instant Age Rewind Treatment Concealer Make Up. Concealer serbaguna yang dapat digunakan untuk menutupi lingkaran hitam di bawah mata, merapikan bentuk alis, serta meniruskan dan mempertegas wajah. Tersedia dalam tujuh shades.

Instant Age Rewind memiliki formula yang ringan sehingga mudah untuk dibaurkan. Cukup satu kali swipe untuk mendapatkan high-coverage namun tidak mudah creasing. Dilengkapi dengan cushion tip yang lembut untuk area mata yang sensitif dan menjadikannya mudah dan praktis untuk digunakan.

BUY NOW!

4. Rias mata dan alis jelas menjadi fokus utama, agar terlihat ‘segar dan sadar’. Rapikan alis secara teratur, pakai eyeshadow warna natural, lalu eyeliner, kemudian maskara untuk bulu mata.

View this post on Instagram

A post shared by YOU Cosmetic & Beauty (@youmakeups_id) on


#BeautyBuddies: Y.O.U Perfect Glam Liquid Eyeshadow bisa banget loh untuk dikombinasikan dengan Y.O.U Natural Perfect Eyeshadow Palette! 🧡

Perpaduan warna-warna dinamis dan shimmer-nya semakin membuat riasan mata terlihat indah dan tahan lama 😍.

BUY NOW!

5. Sedikit sapuan highlighter di area atas tulang pipi dan tulang mata, rasa-rasanya wajib di masa ini. Tak perlu highlighter terpisah, karena menurut tips MUA untuk new normal, kamu bisa kok pakai Y.O.U Perfect Glam Liquid Eyeshadow sebagai highlighter agar lebih praktis.

6. Gunakan lip balm untuk menghindari bibir kering karena biasanya saat memakai masker, membuat kita jadi malas minum dan bisa berpotensi terjadinya dehidrasi.

View this post on Instagram

A post shared by For Skin’s Sake (FSS) (@forskinssake) on


#BeautyBuddies: For Skin’s Sake Buttered – Unscented Lip Balm SPF 15 bekerja dengan baik sebagai pelembap dan perlindungan terhadap matahari 🔆⛱️. Selain dipakai di bibir, kamu juga bisa oleskan di ujung luar telinga – area yang intens terkena paparan matahari.

BUY NOW!

7. Ganti lipstik dengan lip tint. Efeknya sama yaitu memberi rona pada bibir dan tidak menempel di masker. Kelebihan lain, tidak membuat bibir kaku dan cepat kering.

View this post on Instagram

A post shared by PIXY Indonesia (@pixycosmetics) on


#BeautyBuddies: It’s not only to leave a stain on your lips, but more than that!

Dengan pigmentasi yang tinggi dan teksturnya yang ringan, PIXY Lip Tint Get Inked bisa memberikan warna yang tahan lama. Make your lips look prettier with each shade!

BUY NOW!

8. Semprotkan setting spray. Selain membuat makeup lebih tahan lama sehingga tidak perlu sering touch up, juga lebih higienis.

View this post on Instagram

A post shared by BeautyBeat (@beautybeat.ind) on


Cek dong rekomendasi setting spray lokal dari BeautyBeat yang kualitasnya enggak kalah canggih dengan merek luar negeri dan oke banget buat bikin makeup awet! 

Tips Touch Up Makeup Saat New Normal

1. Dengan memastikan perawatan kulit tetap dilakukan, sebenarnya kamu tak perlu sering touch up makeup. Karena kalau kulit lembap dan sehat, biasanya makeup pun lebih tahan lama dengan sendirinya.

2. Pastikan tangan sudah dicuci bersih dan produk-produk yang kamu gunakan juga tidak berbagi dengan orang lain.

3. Bawa disinfectant spray untuk menyemprot pouch makeup bagian luar, yang biasanya kamu taruh di pemukaan wastafel, meja, tas, atau lainnya, tanpa tahu apakah permukaan tersebut sudah terpapar kuman atau tidak.

View this post on Instagram

A post shared by MAKE OVER Cosmetics (@makeoverid) on


#BeautyBuddies: Make Over All Purpose Sanitizer. Sanitizer dalam bentuk spray cair akan jadikan dirimu dan sekitarmu #StayCleanAllWays sebelum semua aktivitas gorgeous-mu. Dirancang secara high-tech, produk ini jadi andalan karena memiliki:
– Double Cleansing Power, yang angkat kotoran dan kuman dengan kombinasi 70% alcohol + Micellar Particles.
– All Purpose Formulation, agar kamu bisa membersihkan tangan, alat-alat makeup, dan berbagai permukaan lainnya.
– Hydrolock System, dengan Glycerin + Hyaluronic Acid yang jaga sistem pertahanan sel kulit tangan utuh, kuat, dan tetap lembap.

BUY NOW!

4. Pakai cotton bud guna menghindari tangan menyentuh wajah saat touch up.

Pulang Ke Rumah, Wajib Lakukan Ini!

1. Sesuai imbauan pemerintah dan badan kesehatan dunia, maka sesaat sampai di rumah, kamu harus langsung membersihkan wajah, tubuh, dan rambut (bagi yang berhijab, keramas mungkin bisa tidak dilakukan setiap hari).

View this post on Instagram

A post shared by BeautyBeat (@beautybeat.ind) on


Jangan lupa, untuk wajah, kamu harus lakukan double cleansing agar dapat manfaat maksimal saat membersihkan wajah!

Baca Juga: Semua Yang Perlu Kamu Tahu Tentang Double Cleansing

2. Bersihkan peralatan makeup pribadi kamu seminggu sekali, menggunakan pembersih yang sesuai.

Stay healthy and safe, BeautyBabes 💋💋💋!

Dewi Rokhmawati
Beauty should be practical and easy breezy. Especially for someone like me who is mager berat.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

RECENT POST

Skinlike Porefecting Cushion SPF 35 PA++++, Cushion Dengan Manfaat Skincare Untuk Tampilan Makeup yang Flawless

True to Skin Skinlike Porefecting Cushion SPF 35 PA++++, cushion dengan manfaat skincare untuk tampilan makeup yang flawless.

Hadir Kembali Kolaborasi Brand Korea Kenamaan NACIFIC dengan Boyband K-Pop STRAY KIDS Dalam The Story of NACIFIC with SKZ

The Story of NACIFIC with SKZ telah hadir sebagai kolaborasi yang menceritakan berbagai momen antara STRAY KIDS bersama dengan NACIFIC.

Jalin Kerjasama Eksklusif, MAP dan Flying Tiger Copenhagen Buka Tiga Gerai di Indonesia

PT Mitra Adiperkasa Tbk (MAP) telah menjalin kerja sama eksklusif dengan brand asal Denamrk, Flying Tiger Copenhagen baru saja membuka gerai Flying Tiger Copenhagen yang ketiga di Grand Indonesia Shopping Mall.

Tips Agar Terhindar dari Masalah Kulit Kepala Berketombe di Tengah Musim Hujan yang Semakin Dekat

Tips penting untuk kamu yang banyak beraktivitas di luar ruangan, agar kamu terhindar dari masalah kulit kepala berketombe!

ELSHESKIN Calming Hydra Toner, Toner Penyelamat Bagi Kulit Sensitif

ELSHESKIN Calming Hydra Toner hadir buat kamu yang memiliki kulit kering dan sensitif. Produk ini dapat mengurangi kemerahan dalam 30 menit.

Fore Coffee Buka Gerai Internasional Perdana di Singapura

Fore Coffee secara resmi membuka gerai internasional pertamanya di Bugis Junction, Singapura. Gerai pertama ini bertujuan untuk memperkenalkan menu-menu favorit khas Fore Coffee serta mengedukasi masyarakat Singapura tentang kebanggaan budaya kopi lokal Indonesia.

Kolaborasi Stüssy X Levi’s®, Hadirkan Capsule Collection dengan Desain Estetik

Stüssy & Levi’s® kembali berkolaborasi meluncurkan Capsule Collection dengan desain estetik khas Stüssy pada koleksi original Levi’s®.

MOOIMOM Hadirkan Inovasi Korset Kehamilan dan Pasca-Melahirkan Andalan Si Ibu Aktif

MOOIMOM hadirkan inovasi korset terbaru yaitu 2 in 1 Premium Bamboo Corset, korset yang dapat dikenakan oleh ibu mulai saat kehamilan sampai ke pasca-melahirkan.
- Advertisment -
- Advertisment -
- Advertisment -
- Advertisment -

Beauty A to Z

Beauty Glossary Alphabet A: Panduan Lengkap Istilah Dan Definisi Kecantikan Yang Berawalan Huruf A

Want to learn all of the beauty vocabs that start from A? You better click this!!

Beauty Glossary Alphabet B: Panduan Lengkap Istilah Dan Definisi Kecantikan Yang Berawalan Huruf B

Halo BeautyBabes! Selamat datang di Beauty Glossary Alphabet B. Sebuah panduan lengkap istilah dan definisi kecantikan yang berawalan huruf B.